Minggu, 20 Oktober 2013

Pengertian Presentasi dan Unsur Unsur PowePoint 2010


Pada pertemuan kali ini saya akan membahas sedikit tentang Ms.PowerPoint 2010 

A. Pengertian Presentasi 

Presentasi merupakan salah satu bentuk komunikasi, presentasi dapat diartikan sebagai kegiatan pengajuan suatu topik, pendapat, ataupun informasi kepada orang lain.

B. Unsur-unsur Pokok Presentasi 


Adapun unsur pokok dalam presentasi adalah sebagai berikut:
1)     Presenter, adalah pihak yg melakukan presentasi
2)     Audience, adalah peserta presentasi
3)     Tools,  adalah media atau alat presentasi



 
  

           Jenis Presentasi Berdasarkan Sifat Interaksi
a)        Presentasi Langsung
Ø  Contoh : guru dan murid atau dosen dan mahasiswa tatap muka di kelas
Ø  Teleconference, adalah presentasi secara langsung antara presenter dan audiens yang saling berjauhan dengan bantuan teknologi komunikasi
b)       Presentasi Tak Langsung
Ø  Contoh : koran, majalah, tabloid.
  
Jenis Presentasi berdasarkan Sifat Medianya
a)       Presentasi Audio; Presentasi yang menggunakan media suara
b)       Presentasi Visual; Presentasi yang menggunakan media gambar
c)       Presentasi Audio Visual; Presentasi yang menggunakan media suara dan gambar seperti Video


Sekian sedikit informasi yang saya ketahui, byee.....

Referensi Dosen Aplikasi Komputer.
Twitter.com/zaarfs 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Cari Blog Ini

Entri Populer